Bank Digital dengan Bunga Harian Tertinggi - 7% Per Tahun Cair Setiap Hari Lho !

Toni

Bank Digital dengan Bunga Harian Tertinggi

Ada bank yang memberikan bunga harian, lho, dan cair setiap hari.


Bank Digital dengan Bunga Harian Tertinggi

1. Seabank

2. Bank Neo Commerce


Berikut adalah daftar saham bank digital dengan bunga harian tertinggi:


1. Seabank - bank digital yang dimiliki oleh grup e-commerce Shopee.



Bunga: 7% per tahun - dibayar harian.
Bunga harian: 0.019% per hari.

Biaya admin: Gratis.

Minimal tabungan: tidak ada (tanpa saldo minimum).

Kalkulator Deposito Harian Seabank

Rumus Cara Menghitung Deposito Harian

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= ((Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan) -  Pajak Deposito 20%


Berapa Bunga Harian Tabungan 10 Juta, 100 Juta dan 1 Milyar di Seabank?


Berapa bunga deposito 10 juta per hari di Seabank?

Bunga Harian Kotor 10 Juta Per Hari di Seabank:

= (Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan

= (7% per tahun : 365 hari) X Rp 10.000.000

= Rp 1.917


Bunga Harian Bersih (setelah dikurangi Pajak Deposito) 10 Juta Per Hari di Seabank:

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= Bunga Harian Kotor - (20% X Bunga Harian Kotor)

= Rp 1.917 - (20% X Rp 1.917)

= Rp 1.533


Bunga harian depsoito 10 juta per hari di Seabank adalah sebesar Rp 1.533 cair setiap hari di tabungan Seabank, sehingga bisa menambah jumlah pokok tabungan setiap hari.


Berapa bunga deposito 100 juta per hari di Seabank?

Bunga Harian Kotor 100 Juta Per Hari di Seabank:

= (Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan

= (7% per tahun : 365 hari) X Rp 100.000.000

= Rp 19.178


Bunga Harian Bersih (setelah dikurangi Pajak Deposito) 100 Juta Per Hari di Seabank:

= Bunga Harian Kotor -  Pajak Deposito

= Bunga Harian Kotor - (20% X Bunga Harian Kotor)

= Rp 19.178 - (20% X Rp 19.178)

= Rp 15.342


Bunga harian depsoito 100 juta per hari di Seabank adalah sebesar Rp 15.342 cair setiap hari di tabungan Seabank, sehingga bisa menambah jumlah pokok tabungan setiap hari.


Berapa bunga deposito 1 milyar per hari di Seabank?

Bunga Harian Kotor 1 milyar Per Hari di Seabank:

= (Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan

= (7% per tahun : 365 hari) X Rp 1.000.000.000

= Rp 191.780


Bunga Harian Bersih (setelah dikurangi Pajak Deposito) 1 Milyar Per Hari di Seabank:

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= Bunga Harian Kotor - (20% X Bunga Harian Kotor)

= Rp 191.780 - (20% X Rp 191.780)

= Rp 153.424


Bunga harian deposito 1 milyar per hari di Seabank adalah sebesar Rp 153.424 cair setiap hari di tabungan Seabank, sehingga bisa menambah jumlah pokok tabungan setiap hari.


2. Bank Neo Commerce - bank digital yang dimiliki oleh grup e-commerce dan perusahaan kredit AkuLaku dan Alibaba.



Bunga: 6% per tahun - dibayar harian.
Bunga harian: 0.016% per hari.

Biaya admin: Gratis.

Minimal tabungan: tidak ada (tanpa saldo minimum).

Di Bank Neo Commerce, ada beberapa tingkat suku bunga sbb:

Bunga harian: 6% per tahun --> untuk simpanan harian.

Bunga mingguan (bunga per 7 hari): 6.5% per tahun --> untuk deposito selama 7 hari.

Bunga bulanan: 7% per tahun --> untuk deposito selama 1 bulan.

Bunga 3 bulanan: 7.5% per tahun --> untuk deposito selama 3 bulan.

Bunga 6 bulanan: 7.75% per tahun --> untuk deposito selama 6 bulan.

Bunga tahunan: 8% per tahun --> untuk deposito selama 1 tahun.


Kalkulator Deposito Harian Bank Neo Commerce

Rumus Cara Menghitung Deposito Harian

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= ((Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan) - Pajak Deposito 20%


Berapa Bunga Harian Tabungan 10 Juta, 100 Juta dan 1 Milyar di Bank Neo Commerce?


Berapa bunga deposito 10 juta per hari di Bank Neo Commerce?

Bunga Harian Kotor 10 Juta Per Hari di Bank Neo Commerce:

= (Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan

= (6% per tahun : 365 hari) X Rp 10.000.000

= Rp 1.643


Bunga Harian Bersih (setelah dikurangi Pajak Deposito) 10 Juta Per Hari di Bank Neo Commerce:

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= Bunga Harian Kotor - (20% X Bunga Harian Kotor)

= Rp 1.643 - (20% X Rp 1.643)

= Rp 1.314


Bunga harian depsoito 10 juta per hari di Bank Neo Commerce adalah sebesar Rp 1.314 cair setiap hari di tabungan Bank Neo Commerce, sehingga bisa menambah jumlah pokok tabungan setiap hari.


Berapa bunga deposito 100 juta per hari di Bank Neo Commerce?

Bunga Harian Kotor 100 Juta Per Hari di Bank Neo Commerce:

= (Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan

= (6% per tahun : 365 hari) X Rp 100.000.000

= Rp 16.438


Bunga Harian Bersih (setelah dikurangi Pajak Deposito) 100 Juta Per Hari di Bank Neo Commerce:

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= Bunga Harian Kotor - (20% X Bunga Harian Kotor)

= Rp 16.438 - (20% X Rp 16.438)

= Rp 13.150


Bunga harian depsoito 100 juta per hari di Bank Neo Commerce adalah sebesar Rp 13.150 cair setiap hari di tabungan Bank Neo Commerce, sehingga bisa menambah jumlah pokok tabungan setiap hari.


Berapa bunga deposito 1 milyar per hari di Bank Neo Commerce?

Bunga Harian Kotor 1 milyar Per Hari di Bank Neo Commerce:

= (Suku Bunga Tahunan : 365 hari ) X Pokok Tabungan

= (6% per tahun : 365 hari) X Rp 1.000.000.000

= Rp 164.383


Bunga Harian Bersih (setelah dikurangi Pajak Deposito) 1 Milyar Per Hari di Bank Neo Commerce:

= Bunga Harian Kotor - Pajak Deposito

= Bunga Harian Kotor - (20% X Bunga Harian Kotor)

= Rp 164.383 - (20% X Rp 164.383)

= Rp 131.506


Bunga harian deposito 1 milyar per hari di Bank Neo Commerce adalah sebesar Rp 131.506 cair setiap hari di tabungan Bank Neo Commerce, sehingga bisa menambah jumlah pokok tabungan setiap hari.


Daftar Bank Neo Commerce sekarang !!

Dapatkan Promo Hadiah untuk Pengguna Baru Kupon Experience sebilai Rp 10 juta untuk mencoba pengalaman mendapatkan bunga harian dan hadiah tunai UANG GRATIS sebesar Rp 23.900.

Masukkan kode referral Bank Neo Commerce untuk promo hadiah pengguna baru: 46B522



UangRate
Your Personal Finance Journey